20s

· 2 minute read

Apa yang harus kita lakukan di umur 20an kita. Kita harus ngapain selama umur kita masih 20? Coba kalian liat di internet banyakkk banget lah rekomendasi, advice for your 20s dan kawan-kawannya. Tapi ada apa dengan umur 20?

Umur 20 adalah umur dimana kita sudah menjadi dewasa dengan pemikiran yang harapannya sudah dewasa, dan tidak ada tanggungan selain diri sendiri.

Oleh karena itu, orang-orang bilang 20s itu sangat crusial karena, itu bisa membuat kita menjadi baik disepanjang umur, atau menjadi menjadi degen atau hidup jadi susah karena menyia-nyiakan 20s. Tapi apakah itu benar?

Mayoritas. Sekali lagi mayoritas itu yang dianggap benar, tapi tentu saja enggak semua harus kayak gitu. 20s yang dibilang diatas adalah 20s yang ideal, tanpa kondisi a,b,c yang dialaminya.

Banyak para 20s, yang malah tidak bisa menjadi 20s ideal karena keluarga, yang akhirnya baru bisa achieve yang dibilang 20s harus lakukan diumur yang 40, karena sudah tak ada.

Ada juga yang 20s dia sibuk party, tapi akhirnya sadar diumur 30 dan akhirnya bisa menachieve apa yang disebutkan di advice 20s.

Para pemberi advice itu juga adalah orang-orang yang menyia-nyiakan 20s nya, dan baru mengachieve itu diumur yang lebih tua, makanya membuat advice itu untuk kita supaya kita tidak mengalami hal yang sama.

Tapi advice itu tetap baik dilihat dari fakta. Again tergantung kita mau milih diapakan advice itu, dijadikan motivasi atau dijadikan beban terus terpuruk.

comments powered by Disqus